Membuat teh talua yang otentik tidak bisa sembarangan. Rasanya yang lezat dan kandungannya bisa menambah stamina.